Sabtu, 12 Januari 2013

KOORDINASI PERENCANAAN PRODUKSI DAN LOGISTIK DENGAN PENDEKATAN GOAL PROGRAMMING


1.       KOORDINASI PERENCANAAN PRODUKSI DAN LOGISTIK DENGAN PENDEKATAN GOAL PROGRAMMING


Garam merupakan salah satu kebutuhan pokok masyarakat mdonesia yang semestinya mendapat perhatian dari pemerintah. Perusahaan pemerintah yang mempunyai wewenang memproduksi dan mendistribusikan garam ke seluruh Indonesia adalah PT.Garam. PT.Garam mempunyai empat daerah penggaraman yaitu, Sumenep, Sampang, Pamekasan dan Gersik putih. Hasil penggaraman ini akan didistribusikan ke masing-masing cabang niaga diseluruh Indonesia yang dibagi ke dalam 9 cabang niaga, yaitu: Sumatera utara, Sumatera barat, Riau, Sumatera selatan, Lampung, Kalimantan selatan, Kalimantan barat, Kalimantan Timur dan Sulawesi utara.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar